PENINGKATAN KEMAMPUAN SPEAKING BAHASA INGGRIS DENGAN MENGGUNAKAN PLATFORM GOOGLEMEET PADA STAFF BIRO KEUANGAN BP BATAM

  • Suswanto Ismadi Megah S Universitas Riau Kepulauan
  • Eka Wilany Universitas Riau Kepulauan
  • Desi Surlitasari Universitas Riau Kepulauan

Abstract

Kemampuan ‘berbicara’ Bahasa Inggris sangat sangat dibutuhkan dalam era modern, terlebih lagi di Kota Batam yang merupakan penting untuk komunikasi antar negara sehingga mempermudah komunkasi anatar negara. Biro keuangan BP Batam merupakan Lembaga pemerintah dibawah pemerintah Kota Batam. Kerjasama LPPM Unrika dengan staf Biro Keuangan BP Batam dalam mengembangkan kemampuan ‘berbicara’ Inggris online denagn platform googlemeet di masa pandemi untuk meningkatkan kemampuan bahasa Inggris. Keseluruhan kegiatan pelayanan dilakukan dalam rentang waktu 6 bulan (Agustus 2021-Februari 2022). Dari pelatihan itu dihasil post-test diperoleh kesimpulan bahwa kemampuan speaking i‘berbicara’ bahasa Inggris denagn hasil post-test diperoleh suatu kesimpulan bahwa  kemampuan  dasar  ‘berbicara’  bahasa Inggris staf biro keuangan BP Batam adalah baik dengan rata nilai 76.3, sedangkan nilai terendah 71.6 dan nilai tertinggi 81.6. nilai rata-rata terendah adalah 68.3 dan yang paling tinggi adalah 78.3 dengan rata-rata 74.7.. Jadi hasil rata-rata nilai pre-test dan post-test adalah 79,4, maka nilai capaian staf biro keuangan BP Batam mengalami peningkatan signifikan.

 

Kata Kunci : Kemampuan, Bahasa Inggris, Googlemeet.

Published
2022-06-15
How to Cite
Suswanto Ismadi Megah S, Eka Wilany, & Desi Surlitasari. (2022). PENINGKATAN KEMAMPUAN SPEAKING BAHASA INGGRIS DENGAN MENGGUNAKAN PLATFORM GOOGLEMEET PADA STAFF BIRO KEUANGAN BP BATAM. JURNAL AWAM, 2(1), 1-8. Retrieved from http://ejurnal.universitaskarimun.ac.id/index.php/awam/article/view/589
Section
Articles